You are on page 1of 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur di panjatkan kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha Esa, yang telah memberikan Rahmat dan Hidayah-nya sahingga dapat tersusun Proposal Kegiatan Pemberdayaan Komunitas Adat Terpencil (KAT) Kecamatan Dampal Selatan Kabupaten Tolitoli Propinsi Sulawesi Tengah untuk program Tahun Anggaran 2012. Pembangunan Kesejahteraan Sosial, merupakan upaya pengendalian Permasalahan Kesejahteraan Sosial, meningkatkan taraf kehidupan, serta mengupayakan terjaminnya hak setiap masyarakat untuk memperolah

kesempatan berperan dalam menikmati hasil hasil pembangunan secara adil dan beradab. Melihat kondisi yang melatar belakangi permasalahan sosial yang terjadi pada Komunitas Adat Terpencil (KAT), melalui Proposal ini mudah mudahan mendapat dukungan dan responden, untuk membagun kesatuan presepsi, pemahaman dan kesamaan langkah dalam pelaksanaan kegiatan Pembinaan Sosial Kepada Masyarakat Komunitas Adat Terpencil (KAT).

You might also like