You are on page 1of 8

Link.... Loading Picture.... Text....

Teori-Teori Konseling
Pendekatan Konseling Behavioral
Proses Terapiutik dan Penerapan

Ni Komang Hendri Primayanti I Made Sumadiyasa Luh Putu Ayu Widya Ningsih

( 1011011071 ) ( 1011011103 ) ( 1011011110 )

Tujuan Terapiutik

Tujuan terapi behavior adalah menciptakan kondisi-kondisi baru untuk belajar. Asumsinya adalah bahwa pengalaman belajar yang demikian itu akan dapat memperbaiki tingkah laku yang bermasalah.

Fungsi dan Peranan Terapis


Terapis behavior fungsi khasnya adalah sebagai seorang guru, pengarah, dan ahli dalam mendiagnosa tingkah laku terganggu dan dalam menentukan prosedur perbaikan, yang diharapakan akan dapat menyebabkan tingkah laku terbaiki.

Proses Terapiutik
Klien harus terlibat dengan aktif dalam pemilihan dan penentuan tujuan-tujuan, harus memiliki motivasi untuk berubah, dan harus bersedia untuk bekerja sama dalam melaksanakan kegiatan terapiutik.

PROSEDUR DAN TEKNIK TERAPEUTIK


Latihan relaksasi.

Desentisasi Sistematis.
Kupon ekonomi. Hukuman. Metode-metode percontohan. Latihan asersi. Program-program swa-kelola dan tingkah laku yang

terarahkan-sendiri. Multimodal theraphy.

Kesimpulan
Teori behavioral merupakan teori menyeluruh dan menjelaskan prinsipprinsip tingkah laku manusia dipelajari.

Sekian dan Terima Kasih

You might also like