You are on page 1of 3

KURIKULUM FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO 1.

Administrasi Akademik Pendidikan tinggi program sarjana bidang hukum fakultas hukum diselenggarakan dengan menetapkan Sistem Kredit Semester. 2. Kurikulum Program studi Ilmu hukum terdiri dari 149 sampai dengan 159 SKS yang dibagi atas : a. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) 18 sks b. Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK) 11 sks c. Mata Kuliah Keahlian berkarya (MKB) 82 sks d. Mata Kuliah Perilaku berkarya (MPB) 22 sks e. Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB) 14 sks 3. Kurikulum sebagaimana dimaksud dalam ayai 1 dijadwalkan 8 (delapan) semester yang dapat ditempuh dalam waktu kurang lebih 4 (empat) tahun dan selambat-lambatnya 14 (empat belas) semester dan atau 7 (tujuh tahun) 4. Mata kuliah dan jumlah SKS yang dijadwalkan setiap semester sebagaimana dimaksud dalam ayat (3) diatur oleh Fakultas 5. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK) sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) butir a, meliputi : a. Kurikulum Inti terdiri atas Mata Kuliah dengan jumlah sks sbb : 1) Pendidikan Pancasila 2 sks 2) Pendidikan Agama 2 sks 3) Pendidikan Kewarganegaraan (kewiraan) 2 sks 4) Ilmu Sosial Budaya Dasar 2 sks b. Kurikulum Institusional yang terdiri atas mata kuliah dengan jumlah sks sbb : 1) Sosiologi 2 sks 2) Pengenalan Komputer 2 sks 3) Bahasa Indonesia 2 sks 4) Bahasa Inggris Hukum 2 sks 5) Pengantar Filsafat 2 sks 6. Mata Kuliah Keilmuan dan Ketrampilan (MKK) sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) butir b meliputi : a. Kurikulum inti terdiri atas mata kuliah dengan jumlah sks sebagai berikut : 1) Pengantar Ilmu Hukum 4 sks 2) Pengantar Hukum Indonesia 4 sks 3) Ilmu Negara 3 sks 7. Mata Kuliah Keahlian Berkarya (MKB) sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) butir c meliputi atas : b. Kurikulum Inti terdiri atas mata kuliah dengan jumlah sks sebagai berikut : 1) Hukum Perdata 4 sks 2) Hukum Pidana 4 sks 3) Hukum Tata Negara 4 sks 4) Hukum adminstrasi Negara 4 sks 5) Hukum Internasional 4 sks 6) Hukum acara Perdata 4 sks 7) Hukum Acara Pidana 4 sks 8) Hukum dagang 4 sks 9) Hukum Adat 2 sks 10) Hukum islam 2 sks 11) Hukum agraria 2 sks

12) hukum peradilan tata usaha Negara 2 sks 13) Metode penelitian Hukum 2 sks 14) Hukum Lingkungan 2 sks c. Kurikulum Institusional yang terdiri atas mata kuliah dengan jumlah Sks sebagai berikut : 1) hukum ketenagakerjaan 2 sks 2) Perbandingan hukum Perdata 2 sks 3) perbandingan hukum pidana 2 sks 4) Sosiologi Hukum 2 sks 5) Hukum Ekonomi 2 sks 6) Hukum laut 2 sks 7) Hukum pemerintahan daerah 2 sks 8) Hukum Pajak 2 sks 9) Hak Atas Kekayaan Intelektual 2 sks 10) Antropologi Hukum 2 sks 11) Hukum dan Hak Asasi Manusia 2 sks 12) Ilmu Per undang-undangan 2 sks 13) Hukum Acara Peradilan Agama 2 sks 14) Hukum perdata Lanjutan 2 sks 15) Hukum Pidan lanjutan 2 sks 16) Hukum Dagang Lanjutan 2 sks 17) Hukum Islam Lanjutan 2 sks 18) Hukum Internasional Lanjutan 2 sks 19) Hukum Humaniter 2 sks 8. Mata Kuliah Perilaku Berkarya (MPB) sebagaimana dimaksud dalam ayat (2) butir d terdiri atas 36 sks yang terbagi atas mata kuliah wajib dan pilihan. a. Mata Kuliah Wajib Pilihan terdiri atas 18 sks 1) Perancangan Undang-undang 2 sks 2) Perjanjian Kontrak 2 sks 3) Penanganan dan penyelesaian perkara 2 sks 4) Manajemen 2 sks 5) Hukum pembuktian 2 sks 6) Hukum Acara Peradilan Khusus 2 sks 7) Tindak Pidana Khusus 2 sks 8) Hukum Kepegawaian 2 sks 9) Kriminologi 2 sks b. Mata Kuliah Pilihan terdiri atas 1) Hukum Parpol dan pemilu 2 sks 2) Viktimologi 2 sks 3) Hukum Pidana Adat 2 sks 4) Hukum perbankan 2 sks 5) Hukum Jaminan 2 sks 6) Hukum Kebijakan Publik 2 sks 7) Hukum perlindungan Anak 2 sks 8) Hukum Kepariwisataan 2 sks 9) Ilmu Kedokteran dan Kehakiman 2 sks c. Dari ke- 18 sks Mata Kuliah Pilihan tersebut diwajibkan untuk memilih tiga (3) mata kuliah dan atau enam (6) sks sesuai dengan minat dan atau kekhususan mahasiswa

9. Mata Kuliah Berkehidupan Bersama (MBB) sebagaimana dimaksud c yaitu : 1) Filsafat Hukum 2) Etika Profesi hukum 3) Penulisan hukum/Skripsi 4) Kuliah kerja Profesi hukum (KKPH)

dalam ayat (20 butir 2 sks 2 sks 6 sks 4 sks

You might also like