You are on page 1of 34

BAB 5.

Oktober 2011

Nilai-nilai Kehidupan

1. 2. 3.

Kategori & Aspek Nilai Keragaman Nilai-nilai Kehidupan Mengembangkan Keterampilan Sosial pada Remaja

Your Counsellor: Ria Wastiani, S.Pd.

Apa saja nilai-nilai kehidupan yang kalian ketahui? Sebutkan!

Nilai-nilai Kehidupan
Selama hidupnya manusia mencari sesuatu yang dianggapnya berharga & bermanfaat bagi hidupnya.

Nilai
(value)

Nilai-nilai Kehidupan
Agama yang dianut manusia dikategorikan sebagai sistem nilai, dimana agama tersebut mengajarkan berbagai jenis nilai. Contohnya: nilai kesusilaan, keadilan, kejujuran, toleransi, dll
Anggota kelompok menerima & mempraktikkan nilai-nilai kelompok
Nilai-nilai Nilai-nilai kolektif

Nilai-nilai kelompok

Nilai-nilai tersebut diwariskan dari generasi ke generasi. Konsekuensinya, ketika kita berada dalam kelompok sosial (keluarga, sekolah, masyarakat) kita dituntut untuk menerima, menghayati, bertindak sesuai nilai-nilai & mengadopsinya menjadi nilai-nilai pribadi

Nilai-nilai akan terus Nilai Nilai berproses seumur hidup Pribadi Sosial & menjadi nilai-nilai kehidupan. Nilai-nilai Nilai-nilai kehidupan yang kehidupan dianut manusia terdiri dari nilai pribadi & nilai sosial. Manusia akan tenteram jika apa yang dilakukan sejalan dengan Nilai nilai-nilai pribadinya.
(value)

Kategori & Aspek Nilai


Ada 3 kategori nilai yang harus ditunjukkan seseorang bahwa ia mengadopsi suatu nilai: Memilih Menghargai/ menjunjung tinggi Bertindak

Dikembangkan Menjadi 7 Aspek Memilih dengan bebas Memilih bebas dari beberapa alternatif Memilih dengan mempertimbangkan akibat dari masing-masing alternatif Seseorang harus menghargai & merasa senang atas pilihan nilai yang dipandangnya positif Bertindak & berperilaku sesuai dengan pilihan nilainya Bertindak berulang-ulang & menjadi pola hidup

Ketiga Kategori Nilai

Dalam kehidupan sehari-hari kita menganut bermacammacam nilai. Ada nilai-nilai yang menurut kita sangat penting & ada yang kurang begitu penting. Tergantung pada pilihan & pertimbangan masingmasing, situasi & kondisi kehidupannya

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai kekuasaan: persepsi atas keinginan menundukkan/ mempengaruhi orang lain Nilai cinta & kasih sayang: ikatan batin, saling menghargai, setia, menghormati, tolong menolong, memikirkan kepentingan orang lain

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai keindahan: kemampuan untuk menghargai & menikmati keindahan, serasi, bagus Nilai keadaan fisik: persepsi terhadap tubuh yang dianggap ideal/ serasi Nilai kesehatan: keinginan memiliki tubuh jauh dari sakit

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai keterampilan: ingin memiliki kemampuan mengerjakan berbagai hal dengan mudah, tepat, cepat

Nilai rasa sejahtera & aman: ingin bebas dari tekanan, cemas, konflik batin

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai pengetahuan: tuntutan diri atas informasi, kebenaran, hal-hal yang memuaskan rasa ingin tahu

Nilai moral: ingin memiliki pemikiran, keyakinan, & tindakan sesuai dengan norma di masyarakat

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai keagamaan/ kepercayaan: iman terhadap Tuhan, menjelankan perintah & menjauhi laranganNya.

Nilai keadilan: ingin memiliki sikap adil, tidak membeda-bedakan manusia

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai altruisme: memiliki kemauan & kemampuan untuk mementingkan orang lain. Nilai pengakuan/ penghargaan: ingin diakui bahwa dirinya penting, berharga, layak dihargai

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai kesenangan: ingin merasakan kegembiraan.

Nilai kebijaksanaan: kemauan untuk menggunakan pengalaman, pengetahuan, dalam membuat keputusan yang cepat & tepat

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai kejujuran: memiliki keluhuran hati & keterusterangan. Nilai prestasi: penghargaan atas hasil baik dari usaha keras Nilai kemandirian/ otonomi: mampu berdiri sendiri, tidak dikuasai orang lain

Keragaman Nilai-nilai Kehidupan


Nilai kekayaan: ingin memiliki banyak harta

Nilai kesetiaan: memiliki keteguhan hati dalam persahabatan & ikatan sosial
Nilai tanggung jawab: mampu menanggung hal yang menjadi tugas/ kewajiban

TASK (tugas) DIKUMPULKAN


Kerjakan modul bagian aktivitasku hal.2627! (di modul)
Tes ini bertujuan agar remaja dapat mengidentifikasi nilai-nilai kehidupan pribadinya, memahami & mengembangkan diri secara optimal. Semakin banyak kamu memilih prioritas 1, kamu merupakan pribadi yang dapat memahami & mengembangkan keterampilan sosial. Serta sebaliknya.

TASK (tugas) DIKUMPULKAN


Nilai kedewasaan Nilai kedisiplinan Nilai kerendahan hati & bangsa Nilai keteladanan Nilai kedermawanan

Nilai keberanian
Nilai toleransi

Nilai kebhinekaan
Nilai cinta tanah air

Carilah pengertian nilai-nilai di atas! Sebutkan contohnya dalam kehidupan sehari-hari !

Mengembangkan Keterampilan Sosial Remaja


Bentuk nilai cinta & kasih sayang adalah remaja mampu mengembangkan keterampilan sosialnya (social skill). Remaja memasuki dunia pergaulan yang semakin luas, dimana pengaruh teman & lingkungan sosial sangat menentukan. Ketidakmampuan mengembangkan social skill menyebabkan sulit menyesuaikan diri

Masalah Akibat Sulit Menyesuaikan Diri


Dikucilkan Gangguan jiwa Kenakalan remaja
Drugs Alcohol Hedonism, dll

Tindakan kriminal Kekerasan, dll.

Mengembangkan Keterampilan Sosial


Kemampuan berkomunikasi Menjalin hubungan dengan orang lain Menghargai diri sendiri & orang lain Mendengarkan pendapat/ keluhan orang lain Memberi/ menerima kritik Bertindak sesuai norma yang berlaku, dll.

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


KELUARGA

Keluarga merupakan tempat pertama anak mendapat pendidikan. Kepuasan psikis anak dalam keluarga menentukan bagaimana ia bereaksi terhadap lingkungan. Orangtua perlu menciptakan suasana demokratis Adanya komunikasi yang baik, timbalbalik orangtua & anak Komunikasi yang kaku & menekan dapat menimbulkan konflik

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


LINGKUNGAN
Sejak dini anak perlu diperkenalkan dengan lingkungan fisik (rumah, pekarangan), lingkungan sosial (tetangga), lingkungan keluarga, sekolah, & masyarakat luas agar bisa bersosialisasi dengan lingkungan.

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


KEPRIBADIAN
Secara umum, penampilan sering diidentikkan dengan penggambaran kepribadian seseorang, namun sebenarnya tidak menggambarkan aku yang sebenarnya. Peran orangtua untuk menanamkan nilai-nilai menghargai orang lain tanpa melihat dari hal-hal fisik seperti materi atau penampilan.

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


REKREASI
Rekreasi merupakan kebutuhan sekunder yang sebaiknya dapat terpenuhi. Hal ini berguna untuk mendapatkan penyegaran fisik & psikis terlepas dari rasa lelah, bosan. Mendapatkan semangat baru

PERGAULAN DENGAN LAWAN JENIS

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja

Remaja seyogyanya tidak dibatasi pergaulan dengan teman dengan jenis kelamin sama saja. Pergaulan dengan lawan jenis akan memudahkan anak dalam mengidentifikasikan sex role behavior (perilaku sesuai peran jenis kelamin)

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


PENDIDIKAN Sekolah mengajarkan
keterampilan sosial bagi anak dengan cara belajar yang efisien & berbagai metode belajar. Orangtua perlu menjaga & membimbing agar keterampilan tersebut dikembangkan dengan baik.

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


PERSAHABATAN & SOLIDARITAS KELOMPOK Masa remaja peran kelompok sangat besar dimana remaja sering mementingkan urusan kelompok dibandingkan keluarga. Perlu adanya dukungan & pengawasan dari orangtua agar remaja memiliki pergaulan luas & kegiatannya positif

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


LAPANGAN Dengan memahami lapangan kerja & keterampilan sosial yang KERJA
dibutuhkan, jika ada remaja yang tidak mampu melanjutkan ke perguruantinggi akan menyiapkan diri untuk bekerja. Melalui beberapa pelajaran di sekolah, remaja dikenalkan berbagai macam pekerjaan.

9 Aspek yang Menuntut Keterampilan Sosial Remaja


MENINGKATKAN KEMAMPUAN PENYESUAIAN DIRI Untuk membantu tumbuhnya kemampuan penyesuaian diri, sejak awal remaja diajarkan untuk memahami diri (kelebihan & kekurangan). Hal ini berguna agar remaja mampu mengendalikan diri & bersikap normatif. Remaja perlu menerima dirinya & orang lain

TASK (tugas) DIKUMPULKAN


1. Nyanyikan bersama-sama lagu yang ada di modul (inspirasi) hal.28-29! 2. Apa makna lagu tersebut bagimu? 3. Kerjakan modul bagian aktivitasku & inspirasi hal.30! (di modul)

Quotes Today

Be the new you


Yesterday is history, today is bless, tomorrow is amazing

You might also like