You are on page 1of 2

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.

9.

10.

11.

12.

13.

14.

15. 16. 17. 18.

Suku ke-2 dan suku ke-5 suatu barisan aritmatika berturut-turut adalah 5 dan 17. Suku ke-11 barisan tersebut adalah ... Suku ke-4 suatu barisan aritmatika adalh 17, sedangkan jumlah suku ke-2 dan suku ke-7 nya adalah 39. Jumlah 21 suku pertamanya adalah ... Jumlah suku ke-2 dengan suku ke-5 suatu barisan aritmatika adalah 14, sedangkan jumlah suku ke-6 dan ke-7nya adalah 0. Nilai suku ke-20 barisan ini adalah ... Jumlah 3 suku pertama suatu barisan aritmatika adalah -6, sedangkan jumlah 5 suku pertamanya adalah 5. Suku ke-16 barisan ini adalah ... Rumus suku ke-n suatu barisan aritmatika adalah Un = 30 5n. Jumlah 10 suku pertama barisan tersebut adalah ... Jumlah n suku pertama suatu barisan aritmatika adalah Sn = 3n2 + 4n. Rumus suku ke-n barisan ini adalah ... Diantara bilangan 2 dan 53 disisipkan 16 bilangan sehingga membentuk barisan aritmatika. Bilangan ke-5 dari barisan tersebut adalah ... Diketahui barisan -3,9,21,33,45. Diantara setiap dua suku berurutan pada barisan ini, disisipkan 2 bilangan sehingga barisan yang baru membentuk barisan aritmatika. Jumlah seluruh bilangan pada barisan yang baru adalah ... Ahmad memiliki cara menabung yang unik. Di hari pertama Ahmad menabung Rp. 1.000,-, sedangkan di hari ke-2, ke-3, dan ke-4 Ahmad menabung berturut-turut Rp. 1.100,-, Rp. 1.200,-, dan Rp. 1.300,-. Jumlah seluruh tabungan Ahmad di hari ke-400 adalah ... Tiga buah bilangan berjumlah 24 membentuk barisan aritmatika. Jika bilangan ke-2 ditambah 14 dan bilangan ke-3 dikali 3, maka 3 bilangan yang baru membentuk barisan aritmatika juga. Beda barisan aritmatika yang baru adalah ... Sebuah tali sepanjang 220 cm dipotong-potong menjadi 11 utas tali yang panjangnya membentuk barisan aritmatika. Jika panjang tali kedua terpendek adalah 8 cm, maka tali ketiga terpanjangnya adalah ... Adi, Budi, Carly, dan Deni memiliki kelereng yang masing-masing banyaknya membentuk barisan aritmatika. Banyaknya kelereng Carly adalah 3 kali banyaknya kelereng Budi, dan Deni memiliki kelereng terbanyak sedangkan kelereng Adi lebih banyak dari kelereng Carly. Jika jumlah semua kelereng mereka adalah 32, maka banyaknya kelereng yang dimiliki Adi adalah ... Gaji seorang karyawan saat pertama kali bekerja adalah Rp. 2.000.000,- . Setiap 2 bulan karyawan tersebut mendapatkan kenaikan gaji sebesar Rp. 150.000,-. Gaji karyawan tersebut di awal tahun ke-3 adalah ... Sebuah perusahaan mendapat kerugian sebesar Rp. 10.000.000,- di bulan pertama usahanya. Jika kerugian tersebut berkurang sebanyak Rp. 750.000,- setiap bulannya, maka jumlah keuntungan yang diraih perusahaan selama 2 tahun adalah ... Jumlah semua bilangan kelipatan 3 yang berada diantara 100 dan 300 adalah ... Suku ke-3 dan ke-7 suatu barisan geometri berturut-turut adalah 2 dan 162. Suku ke-5 barisan ini adalah ... Suku ke-4 suatu barisan geometri adalah 10, sedangkan jumlah suku ke-5 dan suku ke-6 nya adalah 60. Suku ke-3 barisan tersebut adalah ... Jumlah suku ke-2 dan suku ke-6 suatu barisan geometri adalah 102, sedangkan jumlah suku ke-5 dan ke-9 nya adalah 816. Jumlah 7 suku pertama barisan geometri ini adalah ...

19. Jumlah 3 suku pertama suatu barisan geometri adalah 7, sedangkan jumlah 6 suku pertamanya adalah 63. Suku ke-11 barisan ini adalah ... 20. Rumus suku ke-n suatu barisan geometri adalah Un = 10.3n. Jumlah 5 suku pertama barisan ini adalah ... 21. Rumus jumlah n suku pertama suatu barisan geometri adalah Sn = 2n 4. Rumus suku ke-n barisan ini adalah ... 22. Keuntungan sebuah perusahaan selau naik 10% setiap bulannya. Jika keuntungan perusahaan tersebut di bulan pertama adalah Rp. 1.000.000,-, maka jumlah keuntungan perusahaan tersebut setelah 5 bulan adalah ... (diketahui 1,14 = 1,331 dan 1,15 = 1,4641) 23. Tinggi suatu pohon kelapa adalah 2 meter. Di bulan-bulan berikutnya, tinggi pohon tersebut naik 0,5 m, lalu naik 0,25 m, lalu naik 0,125 m, dan begitu seterusnya. Ketinggian maksimum pohon tersebut adalah ... 24. Sebuah bola jatuh dari ketinggian 6 m. Jika ketinggian pantulan bola tersebut selalu
2 5

kali

ketinggian sebelumnya, maka panjang lintasan yang dilalui bola sampai berhenti adalah ... 25. Sebuah bola dilemparkan ke atas hingga mencapai ketinggian 4 meter. Jika ketinggian pantulan bola tersebut selalu
3 7

kali ketinggian sebelumnya, maka panjang lintasan yang

dilalui bola sampai berhenti adalah ... 26. Suatu barisan geometri yang tak berhenti memiliki suku ke-4 dan ke-7 berturut-turut 6 dan
3 4

. Jumlah semua suku barisan tersebut adalah ...


2 27

27. Suku ke-3 dan ke-8 suatu barisan geometri yang tak berhenti adalah 18 dan seluruh suku genapnya adalah ... 28. Perhatikan gambar berikut.

. Jumlah

seterusnya, maka jumlah luas seluruh segi empat ABCD, A1B1C1D1, A2B2C2D2, ... adalah ... 30. Perhatikan gambar berikut.

B1

B3

... 30
o

Jika AB = AC = 2 cm, maka AB + BB1 + B1B2 + B2B3 + ... = ... 29. Perhatikan gambar berikut. D1 D C
D2 A1 A3 A2 A B3 D3 C2 C3 B2 C1

B2 B4

Jika AB = 6 cm, maka jumlah luas segitiga ABB1,AB1B2,AB2B3,AB3B4, ... adalah ...

B B1 Jika AB = AC = 4 cm, A1,B1,C1,D1 berada di tengah sisi-sisi ABCD, A2,B2,C2,D2 berada di tengah sisi-sisi A1B1C1D1, dan

You might also like