You are on page 1of 12

Inversio uteri merupakan keadaan dimana fundus uteri masuk ke dalam kavum uteri, dapat secara mendadak atau

terjadi perlahan.

Kejadian inversio uteri sebagian besar disebabkan kurang legeartisnya pertolongan persalinan saat melakukan persalinan plasenta secara crede, dengan otot rahim belum berkontraksi dengan baik.

Untuk menegakkan kemungkinan terjadi inversio uteri dapat dilakukan pemeriksaan palpasi pada fundus uteri yang menghilang dari abdomen pada pemeriksaan dalam dapat dijumpai fundus uteri di kanalis servikalis bahkan bersama dengan plasenta yang belum lepas.

Fundus uteri menonjol ke dalam kavum uteri, tapi belum keluar dari ruang tersebut Korpus uteri yang terbalik sudah masuk ke dalam vagina Uterus dengan vagina semuanya terbalik

Nyeri

Syok,

dapat terjadi perdarahan bila plasenta belum lepas

Perdarahan

Syok
Fundus

uteri tidak dapat diraba Pemeriksaan dalam : tumor lunak di atas serviks uteri atau dalam vagina

Tarikan tali pusat tidak dilakukan bila plasenta belum lepas Syarat-syarat perasat Crede harus dipenuhi Atasi syok : infus IV, darah Reposisi Laparatomi Pada inversio kronik pembedahan pervaginam

You might also like