You are on page 1of 10

Manfaat Kerja Sama & Perjanjian Internasional

Kelompok 5
Fadilatun Nisya Hafizhan A.W. Luthfi Gumelar Reza Prima S. Sarah Medina Tawang Handayani

XI IPA 3

Bentuk Kerja Sama International


Kerja sama Bilateral Kerja sama non Bilateral

Kerja Sama Bilateral


Kerja sama RI-KANADA dalam bidang pembangunan Kerja sama RI-RRC dalam bidang pertanian Kerja sama Indonesia Iran

Kerja Sama Non Bilateral


Kanada dengan beberap negara Asia Kerja sama multileral Kerja sama regional RI ASEAN Arab Saudi dengan negara-negara teluk

Hasil-hasil kerjasama dan perjanjian Internasional


Kerja sama RI KANADA Kerja sama RI RRC Kerja sama RI Arab Saudi

Kerja Sama RI - Kanada


Kerja sama ekonomi Kerja sama sosial budaya Kerja sama pembangunan Kerja sama kelautan dan perikanan Kerja sama antarpemerintah daerah Kerja sama pengembangan sumber daya manusia Kerja sama ilmu pengetahuan dan teknologi Bantuan kanada bagi bencana tsunami

Kerja Sama RI - RRC


Tahun 1999 -2000 Indonesia menduduki urutan ke-4 negara tujuan ekspor RRC dengan porsi sekitar 1,25% dari total ekspor China dan urutan ke-12 sebagai negara sumber impor bagi RRC, dengan porsi sekitar 2,00% dari total impor RRC.

Kerja Sama RI Arab Saudi


Impor indonesia dari Arab berupa produk minyak dan nonmigas. Impor nonmigas seperti petrokimia, kimia,dan plastik. Ekspor indonesia ke Arab Saudi umumnya berupa produk nonmigas, contohnya pakaian jadi,ban kendaraan,elektronik,dsb.

Pertanyaan
Kelompok 2:
Adakah kerjasama internasional lain selain yang disebutkan? Pengguna BB terbesar didunia adalah indonesia. Bagaimana menurut kalian tentang RIM yang tidak mau membangun perusahaannya di Indonesia? Menurut kalian, bagaimana cara untuk meningkatkan potensi keberhasilan dalam hubungan internasional?

Kelompok 4:
Adakah kerugian dalam hubungan internasional tersebut? Bagaimana jika negara lain ada yang berkhianat saat diadakannya kerjasama dalam suatu hubungan internasional? Termasuk dalam hubungan kerjsama internasional dalam bidang apakah TKI itu?

Pertanyaan
Kelompok 3:
Apakah ada suatu cara agar indonesia mendapat keuntungan setimpal dengan amerika? Apakah yang dimaksud dengan dwikewarganegaraan? Apakah ada aturan-aturan tertentu dalam kerjasama internasional?

Kelompok 1:
Apakah indonesia siap, jika menerima pertukaran pelajar dari luar, padahal Indonesia masih ada yg belum mendapatkan pendidikan yg layak ? Bagaimana menurut kalian, tentang kerjasama freeport indonesia yg keuntungannya tidak menguntungkan indonesia? Apakah menurut kalian,

You might also like