You are on page 1of 1

A.

Latar Belakang Geometri suatu bidang ilmu ukur yang membahas prinsip-prinsip dasar yang menjadi pokok suatu struktur subyeksehingga dapat dibentuk menjadi suatu struktur logis dan sistematik. Bidang statistika membutuhkan geometri sebab dapat menjelaskan suatu permasalahan lebih sistematik dan mudah dimengerti . Pertanyaan yang sering muncul dalam proses pemodelan adalah sejauh mana model yang dibangun itu mampu menjelaskan permasalahan nyata yang dihadapi. Dengan perkataan lain kita menanyakan bagaimana ketepatan model ekonometrika yang dibangun itu? Berapa besar penyimpangan yang terjadi apabila model itu dipergunakan . Dalam hal ii dapat kita tanyakan bagaimana ketepatan model dalam suatu fungsi, contohnya dalm fungsi linier. Untuk mendukung hal diatas digunakan atas dasar adanya regresi linier sederhana dengan modelY = b0 + b1 + U : yang kemudian dapat juga digambarkan model itu secara geometri . Regresi itu mempelajari hubungan kausal antara sutu variabel tak bebas dan satu variabel penjelas variabel bebas dan hubungan kausal antara suatu variabel bebas dan satu variabel penjelas tak bebas dalam bentuk sederhana . Analisis regresi telah digunakan secara luas antara lain untuk menerangkan fungsi konsumsi, funsi produksi, fungsi permintaan, fungsi biaya, fungsi investasi, dll. Dengan latar belakang inilah maka geometri punya peranan penting dalam menggambarkan model dan suatu keputusan dari suatu pengujian ketepatan model ekonometrika

You might also like