You are on page 1of 12

U PA TE N B A N Y U M H K A B E R A A S D A

G G R A S A W IW A R A N IN

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS

UNIT PENDIDIKAN KECAMATAN LUMBIR


KISI-KISI DAN SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER I SD/MI

MATA PELAJARAN MULOK BUDAYA BANYUMASAN


TAHUN PELAJARAN 2009/2010 KELAS IV

UNIT PENDIDIKAN KECAMATAN LUMBIR 2009

RA

AS IN

PR

JA

KOMPOSISI DAN RINCIAN


KISI-KISI PENULISAN SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER I SD/ MI TAHUN PELAJARAN 2009/2010

Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas Kurikulum Alokasi Waktu Jumlah Soal A. 1. 2. 3. B. NO 1. KOMPOSISI SOAL

: Sekolah Dasar : Mulok Budaya Banyumasan : IV ( empat ) : KTSP : 90 menit : 35 butir

Soal nomor 1 sampai dengan nomor 20 adalah soal pilihan ganda. Soal nomor 21 sampai dengan nomor 30 adalah soal isian singkat. Soal nomor 31 sampai dengan nomor 35 adalah soal uraian. RINCIAN SOAL BENTUK DAN JUMLAH SOAL SEMESTER I PROSENTASE PILIHAN GANDA 20 57 % ISIAN SINGKAT 10 29 % URAIAN SINGKAT 5 14 % JUMLAH 35 100 % KETERANGAN

KISI-KISI PENULISAN SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2009/2010 Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas Kurikulum Alokasi Waktu Jumlah Soal Bentuk Soal No 1 SK 2 KD 3 Materi 4 : Sekolah Dasar : Mulok Budaya Banyumasan : IV ( empat ) : KTSP : 90 menit : 35 butir : Pilihan ganda, isian singkat, dan uraian singkat Indikator 5 Bentuk Soal 6 No soal 7

1.

Mengenal, 1.1 Menerapkan tata Tata Krama di memahami, krama berangkat Lingkungan menerapkan, dan pulang sekolah sekolah dan mengembang kan nilai 1.2 Menerapkan tata nilai krama pada saat tradisional piket yang baik dalam kehidupan sehari-hari 1.3 Menerapkan tatakrama senam pagi dan kegiatan lain 1.4 Menerapkan tatakrama masuk dan keluar kelas 1.5 Menerapkan tata krama keluar kelas

Siswa dapat menyebutkan salah satu kewajiban seorng siswa dengan benar. Siswa dapat menyebutkan sikap yang baik pada saat akan berangkat ke sekolah Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik pada saat akan pulang terlambat Siswa dapat menentukan salah satu sikap yang baik dalam melaksanakan kegiatan piket di sekolah Siswa dapat menyebutkan kebiasaan yang tidak baik pada saat meleksanakan piket di sekolah Siswa dapat menyebutkan salah satu cara agar kegiatan piket dapat berjalan dengan baik Siswa dapat menentukan pakaian yang digunakan pada saat mengikuti kegiatan senam pagi Siswa dapat menyebutkan 3 peralatan yang digunakan untuk kegiatan senam pagi Siswa dapat menyebutkan sikap yang tidak baik pada saat mengikuti upacara bendera Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik pada saat akan masuk ke ruang kelas Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik pada saat guru sedang berada di dalam kelas Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik ketika akan minta ijin ke belakang Indikator 5

PG

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

No 1

SK 2

KD 3

Materi 4

No soal 7

1.6 Menerapkan tata krama masuk kelas lain

1.7 Menerapkan tata kram istirahat atau kerja bhakti

Siswa dapat menyebutkan contoh sikap tidak terpuji pada saat istirahat Siswa dapat menentukan sikap yang baik pada saat akan masuk ke dalam kelas Siswa dapat menentukan salah satu sikap yang baik pada saat akan pulang sekolah Siswa dapat menyebutkan contoh sikap yang baik ketika berada di kelas lain Siswa dapat menentukan salah satu sikap tidak terpuji pada saat berada di kelas lain Siswa dapat menentukan salah satu sikap yang baik pada saat kan meninggalkan lingkungan sekolah Siswa dapat menyebutkan tiga peralatan yang digunakaan pada saat kerja bhakti di sekolah Siswa dapat menentukan salah satu sikap yang baik pada saat melaksanakan kerja bhakti di sekolah Tata Krama di Lingkungan sekolah Siswa dapat menyebutkan sikap yang baik pada saat akan berangkat ke sekolah Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik ketika akan makan Siswa dapat menentukan salah satu sikap yang baik dalam melaksanakan kegiatan piket di sekolah Siswa dapat menentukan sikap yang baik pada saat mengikuti kegiatan senam pagi Siswa dapat menyebutkan sikap yang tidak baik pada saat mengikuti upacara bendera Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik pada saat guru sedang berada di dalam kelas Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik ketika akan pergi ke kelas lain Siswa dapat menyebutkan salah satu sikap yang baik ketika akan pergi ke kelas lain Siswa dapat menentukan salah satu sikap yang baik pada saat kan meninggalkan lingkungan sekolah Indikator Isian

13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 29 30

Mengenal, memahami, menerapkan, dan mengembang kan nilai nilai tradisional yang baik dalam kehidupan sehari-hari

1.1 Menerapkan tata krama berangkat dan pulang sekolah 1.2 Menerapkan tata krama pada saat piket

1.4 Menerapkan tatakrama masuk dan 1.7 Menerapkan tata krama masuk kelas lain

No

SK

KD

Materi

No soal

2 Mengenal, memahami, menerapkan, dan mengembang kan nilai nilai tradisional yang baik dalam kehidupan sehari-hari

3 1.1 Menerapkan tata krama berangkat dan pulang sekolah 1.2 Menerapkan tata krama pada saat piket 1.3 Menerapkan tatakrama masuk dan keluar kelas

4 Tata Krama di Lingkungan sekolah

5 Siswa dapat menyebutkan 3 tata karama sebelum berangkat dan sepulang sekolah Siswa dapat menyebutkan 3 tugas piket di sekolah Siswa dapat menyebutkan 3 contoh sikap terpuji pada saat mengikuti pelajaran Siswa dapat menyebutkan 3 contoh sikap kurang terpuji pada saat istiraha di sekolah

6 Uraian

7 31 32

33 34 35

1.7 Menerapkan tata kram istirahat atau kerja bhakti

Siswa dapat menjelaskan cara melaksanakan kerja bhakti di lingkungan sekolah

NAMA NO. ABSEN

: : ....

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUMAS DINAS PENDIDIKAN UNIT PENDIDIKAN KECAMATAN LUMBIR ULANGAN UMUM TENGAH SEMESTER I SD/ MI TAHUN PELAJARAN 2009/2010 Mata Pelajaran Kelas Hari, tanggal Waktu : Mulok Budaya Banyumasan : IV ( empat ) : :

PETUNJUK UMUM: 1. Tulislah nama dan nomor absenmu di sebelah kanan atas! 2. Bacalah setiap soal dengan sebaik-baiknya! 3. Kerjakan dahulu soal-soal yang kamu anggap mudah! 4. Perikasa kembali pekerjaanmu sebelum kamu serahkan kepada Bapak atau Ibu Guru! I. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF a, b, c ATAU d, DI DEPAN JAWABAN YANG PALING BENAR! 1. Salah satu kewajiban seorang siswa adalah. a. bermain dengan teman c. mendapat kasih sayang b. mencari nafkah d. belajar dengan rajin 2. Sikap yang baik pada saat akan berangkat sekolah adalah a. memeriksa kelengkapan pakaian c. minta uang saku b. membaca buku cerita d. menonton televisi 3. Sepulang sekolah Budi bermaksud akan bermain ke rumah Udin, yang sebaiknya dilakukan Budi adalah. a. membawa uang saku yang banyak c. membawa makanan dari rumah b. minta ijin kepada orang tua d. membawa perbekalan secukupnya 4. Pada hari Senin Agus mendapat giliran piket di sekolah, yang sebaiknya dilakukan oleh Agus adalah. a. berangkat setelah jam 07.00 c. berangkat lebih awal b. berangkat jika ada yang menemani d. berangkat setelah bel berbunyi 5. lancar diperlukan a. kerja paksa b. kerja sama Agar semua kegiatan piket di sekolah dapat berjalan dengan c. kerja rodi d. kerja bakti

6. Tindakan tidak terpuji yang seharusnya tidak dilakukan pada waktu piket adalah a. merapikan tempat duduk c. menghapus papan tulis b. membersihkan ruang kelas d. mencorat coret tembok 7. Hari Rabu pagi siswa kelas empat akan mengikuti senam pagi di halaman sekolah, seragam yang seharusnya dipakai adalah seragam. a. batik c. olah raga b. pramuka d. merah putih 8. Di bawah ini adalah alat alat yang digunakan untuk kegiatan senam pagi, kecuali. a. kaset c. tape recorder b. meja dan kursi d. pengeras suara

9. Setiap hari Senin dilaksanakan upacara bendera di sekolah, sikap yang sebaiknya tidak kita lakukan pada waktu upacara adalah a. memakai seragam pramuka c. mengikuti upacara dengan khidmat b. berbaris dengan baik dan lurus d. mendengarkan amanat dengan baik 10. Setelah bel berbunyi siswa kelas empat masuk ke kelas, tindakan yang seharusnya dilakukan pada saat akan masuk ruang kelas adalah. a. berebut masuk di depan pintu c. masuk kelas saling mendahului b. masuk kelas secara bersama sama d. masuk kelas satu per satu 11. Ketika tidak ada Bapak atau Ibu guru di dalam kelas, tidakan yang seharusnya kita lakukan adalah. a. mengobrol dengan teman c. berlari - lari b. tidak membuat kegaduhan d. mondar madir 12. Bila kita ingin buang air kecil pada saat pelajaran sedang berlangsung sebaiknya. a. minta ijin kepada guru c. langsung pulang ke rumah b. langsung pergi ke WC d. ditahan sampai waktu istirahat 13. Contoh sikap yang kurang baik pada waktu istirahat adalah a. membaca buku c. bermain di dalam kelas b. duduk dengan tertib d. jajan di kantin sekolah 14. Budi keluar kelas saling dorong dengan teman temanya , tindakan Budi dan teman temanya merupakan perbuatan yang. a. terbaik c. tercela b. terpuji d. terhormat 15. Sikap yang baik ketika akan keluar kelas untuk pulang ke rumah adalah a. berjabat tangan dengan guru c. menggandeng tangan guru b. merangkul guru d. menarik tangan guru 16. Wawan bermaksud akan meminjam pinsil kepada anak kelas tiga yang sedang mengikuti pelajaran, yang sebaiknya dilakukan wawan adalah a. masuk kelas sambil berlari c. berteriak-teriak dari luar kelas b. langsung masuk ke kelas d. sebelum masuk mengetuk pintu 17. Budi sedang berada di kelas lima untuk meminjam buku kepada guru kelas, sikap yang seharusnya tidak dilakukan oleh Budi adalah.. a. berbicara dengan sopan c. mengungkapkan maksud dengan sopan b. keluar kelas sambil berlari d. mengucapkan terima kasih 18. Saat berada di lingkungan sekolah apabila kita ingin jajan, tempat yang sebaiknya kita tuju adalah.. a kantin sekolah c. warung pinggir jalan b. pedagang asongan d. pedagang kaki lima 19. Peralatan yang harus kita bawa pada saat akan melaksanakan kegiatan kerja bhakti adalah. a. tas, buku pensil c. sapu, cangkul, sabit b. bola kasti dan kayu pemukul d. ember, piring, dan sendok 20. gunakan sebaiknya. Setelah selesai kerja bhakti semua peralatan yang telah kita

a. dibakar b. dibuang II.

c. dibiarkan d. dibersihkan ISILAH TITIK-TITIK DI BAWAH INI DENGAN BENAR! Perlengkapan sekolah yang akan dibawa ke sekolah disiapkan

21. oleh 22. Sebelum makan kita sebaiknya mencuci. 23. Pembentukan regu piket dilakukan dengan cara. 24. Mengikuti senam pagi di sekolah sebaiknya dilakukan dengan . 25. Seragam yang kita pakai pada saat upacara bendera hari Senin adalah. 26. Sebelum pelajaran dimulai, sebaiknya kita.dulu. 27. Bila ada keperluan ke kelas lain pada saat pelajaran berlangsung kita harus minta..kepada guru. 28. Sebelum kita masuk ke kelas lain ketuklah pintu tidak terlalu keras namun.. 29. Pada saat istirahat apabila ingin membeli jajan sebaiknya di. 30. Yang bertanggung jawab terhadap kebersihan lingkungan sekolah adalah warga..

III. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN DI BAWAH INI DENGAN SINGKAT DAN TEPAT! 31. Sebutkan 3 tata karma sebelum berangkat ke sekolah ! Jawab :............................................................................................................... ............................................................................................................... ............................................................................................................... 32. Sebutkan 3 tugas piket di sekolah ! Jawab :............................................................................................................... ............................................................................................................... ............................................................................................................... 33. Apakah 3 sikap terpuji pada saat mengikuti pelajaran ! Jawab :............................................................................................................... ............................................................................................................... ............................................................................................................... 34. Sebutkan 3 sikap kurang terpuji pada saat istirahat ! Jawab :............................................................................................................... ............................................................................................................... ............................................................................................................... 35. Bagaimana cara melaksanakan kerja bhakti di sekolah ? Jawab :............................................................................................................... ............................................................................................................... ...............................................................................................................

KUNCI JAWABAN I. 1. 2. 3. 4. 5. Isian 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. III. Uraian II. Pilihan Ganda D A B C B 6. 7. 8. 9. 10. D C B A D 11. 12. 13. 14. 15. B A C C A 16. D 17. B 18. A 19. C 20. D

Diri sendiri Tangan Musyawarah Sungguh-sungguh Merah putih Berdoa Guru kelas Terdengar Kantin/Warung sekolah Warga sekolah

31. - Mandi dan menggosok gigi - Memeriksa kelengkapan seragam sekolah - Memeriksa alat alat sekolah - Memberitahu orang tua jika akan pulang terlambat - Merapikan pakaian 32. - Membersihkan ruang kelas, papan tulis, dan halaman sekolah - Merapikan tempat duduk siswa - Menulis nama siswa yang tidak masuk sekolah 33. - Berdoa sebelum pelajaran dimulai - Menyiapkan buku pelajaran - Tidak makan di dalam kelas - Tidak membuang sampah di dalam kelas - Mendengarkan penjelasan guru - Tidak mengganggu teman 34. - Bermain di dalam kelas - Membeli jajan di luar lingkungan sekolah - Keluar pekarangan sekolah tanpa ijin guru 35. Kerja bhakti dilaksanakan sesuai dengan petunjuk guru dan saling bekerja sama

PEDOMAN PENILAIAN ULANGAN TENGAH SEMESTER I SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2009/2010 I. Soal pilihan ganda ( nomor 1 sampai dengan 20) Bobot untuk setiap soal pilihan ganda adalah 1 (satu) Setiap jawaban yang benar diberi skor 1 (satu) dan jika salah diberi skor 0 (nol) Skore maksimum soal pilihan ganda adalah 20 II. Soal isian (nomor 21 sampai dengan 30 ) Bobot untuk setiap soal isian adalah 2 (dua) Setiap jawaban yang benar diberi skor 2 (dua) dan jika salah diberi skor 0 (nol) Skor maksimum soal isian adalah 20 III. Soal uraian (nomor 30 sampai dengan 35) Bobot untuk setiap soal uraian adalah 3 (tiga) Pemberian skor untuk setiap soal uraian memakai rambu-rambu sebagai berikut : Skor 3 Skor 2 Skor 1 Skor 0 : Jika jawaban lengkap, benar, ada penjelasan dan penjelasannya benar. : Jika jawaban lengkap, benar, ada penjelasan tapi penjelasannya salah/kurang : Jika jawaban tidak lengkap, benar, ada penjelasan dan penjelasannya benar. : Jika jawaban tidak lengkap, tidak benar, ada penjelasan tapi penjelasannya salah

Skore maksimum soal uraian adalah 15. IV. Pemberian skor dan nilai Skore keseluruhan : Skore maksimum soal pilihan ganda Skore maksimum soal isian Skore maksimum soal uraian Jumlah Skore Maksimum Nilai akhir = Skor perolehan x 100 Skor maksimum
Skor 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Nilai 2 4 5 7 9 11 13 15 16 18 Skor 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 Nilai 20 22 24 25 27 29 31 33 35 36 Skor 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 Nilai 38 40 42 44 45 47 49 51 53 55 Skor 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 Nilai 56 58 60 62 64 65 67 69 71 73 Skor 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 Nilai 75 76 78 80 82 84 85 87 89 91 Skor 51 52 53 54 55 Nilai 93 95 96 98 100

: 20 : 20 : 15 : 55

You might also like