You are on page 1of 7

Limas segi empat

LIMAS

Limas adalah bangun ruang yang dibatasi oleh sebuah bangun datar sebagai alasnya dan sisi-sisi tegak yang bertemu pada satu titik. Nama Limas tergantung dari alasnya Misalnya : Limas Segi empat yaitu Limas yang alasnya segi empat Ciri-ciri mempunyai 8 rusuk 5 bidang sisi berupa 1 segiempat dan 4 segitiga

1. 2.

Macam macam limas

Jaring jaring limas

Cara membuat

rumus
Volume : Panjang X lebar dikali tinggi dibagi tiga (p x l x t x 1/3) Luas : ((p + l) t) + (p x l)

Terima kasih

You might also like