You are on page 1of 3

SOAL-SOAL TUTORIAL BIOMEDIK I BAGIAN FAAL KELAS INTERNASIONAL

Radiasi Elektromagnetik 1. Apa yang dimaksud dengan radiasi elektromagnetik? 2. Jelaskan hubungan antara panjang gelombang, frekuensi, dan kecepatan dalam radiasi elektromagnetik? 3. Apa yang dimaksud dengan spektrum elektromagnetik? 4. Jelaskan dan beri contoh penerapan radiasi pengion dan non pengion dalam bidang kedokteran!

5. Jelaskan hal-hal yang mempengaruhi paparan radiasi pada manusia? 6. Jelaskan contoh-contoh penggunaan radioisotop dalam klinis! 7. Jelaskan prinsip kerja sinar X, ultrasonografi, dan CT scan!

Keseimbangan Asam, Basa, Air, dan Elektrolit

1. Jelaskan mengenai tegangan permukaan yang terdapat pada air! 2. Jelaskan hal-hal apa saja yang mempengaruhi kelarutan suatu zat dalam air! 3. Apa yang dimaksud dengan konsentrasi? Apakah artinya NaCl 0.9% dan alcohol 10%? 4. Jelaskan macam-macam transport aktif dan pasif dan beri contoh masingmasing! 5. Apa yang dimaksud dengan tekanan hidrostatik dan tekanan osmotic? 6. Apa perbedaan osmolalitas, osmolaritas, dan tonisitas? 7. Jelaskan kompartemen cairan tubuh pada manusia! 8. Apa yang dimaksud dengan edema? 9. Apa yang dimaksud dengan asam, basa, dan larutan penyangga (buffer)?

10.Jelaskan mengenai system buffer kimiawi, serta peranan paru dan ginjal dalam pengaturan asam dan basa pada tubuh manusia!

Biomekanika

1. Apa yang Anda ketahui tentang Hukum Newton I, II, dan III? 2. Jelaskan contoh pengaruh gaya gravitasi pada bagian-bagian tubuh manusia pada berbagai kondisi! 3. Jelaskan pengaruh perpindahan titik gravitasi pada tubuh manusia saat mengangkat barang berat! 4. Jelaskan contoh pengaruh gaya gesek pada bagian-bagian tubuh manusia pada berbagai kondisi! 5. Jelaskan prinsip pengungkit yang terjadi pada kerja otot rangka!

Biolistrik

1. Apa definisi listrik statis dan listrik dinamis (arus listrik)? 2. Apa definisi beda potensial, resistensi listrik, dan daya listrik? 3. Bagaimana sistem saraf bekerja pada tubuh manusia? 4. Apa yang dimaksud dengan potensial membran sel? 5. Apa yang mempengaruhi besarnya potensial membran sel?

6. Sebutkan alat-alat diagnostik & alat-alat terapi yang menggunakan prinsipprinsip biolistrik!

You might also like