You are on page 1of 3

KATA PENGANTAR

Puja dan puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat beliaulah kami selaku kelompok Praktikum BK Karir dapat menyelesaikan tugas dari mata kuliah Pratikum BK Karir. Pada laporan ini kami akan melaporkan mengenai hal-hal yang telah kami temukan pada saat pelaksanaan kegiatan ini. Dalam penyusunan laporan kami ini, kami telah banyak menerima bantuan baik secara langsung maupun tidak langsung sehingga penyusunan makalah ini dapat selesai sesuai dengan yang kami harapkan. Pada kesempatan ini juga kami mengucapkan terimakasih kepada: 1. Kadek Suranata S,Pd. M,Pd Kons. Sebagai dosen pengasuh mata kuliah praktikum bimbingan konseling karir yang telah banyak memberikan bimbingan dan arahannya. 2. Pihak sekolah beserta guru bimbingan konseling yaitu bapak Drs. I Nyoman Jaya yang telah banyak membimbing kami dalam pelaksanaan maupun dalam menyusun laporan ini. 3. Teman-taman dari pihak perusahaan yang telah bersedia menyisihkan waktunya untuk memberikan informasi terkait dengan materi laporan ini. 4. Orang tua dan seluruh kerabat yang sudah memberikan dorongan dan semangat dalam penyusunan laporan ini 5. Temam-teman kelompok yang telah bersedia bekerjasama dalam penyusunan makalah ini beserta teman-teman yang lain yang tidak bisa kami sebutkan satu per satu. Kami sebagai manusia menyadari bahwa dalam penyampaian dan penyajian materi dalam tugas ini tidak terlepas dari kesalahan. Kami pun menyadari bahwa tugas ini masih jauh dari kata sempurna, oleh karenanya kami sangat mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun agar kami dapat lebih menyempurnakan laporan ini.

Akhir kata kami berharap agar tugas ini dapat berguna bagi para pembaca semua terutama bagi pihak-pihak yang memiliki kepentingan yang sama demi kemajuan profesi bimbingan konseling. Singaraja, Mei 2012

Kelompok

ii

Daftar Isi

Kata Pengantar............................................................................................ i Daftar Isi...................................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Masalah-masalah tentang karir yang terjadi pada siswa di SMK Negeri 1 Sukasada............................................................................................... 1 1.2 Latar belakang perlunya pemberian layanan BK Karir di SMK Negeri 1 Sukasada............................................................................................... 2 1.3 Layanan yang akan digunakan............................................................. 3

BAB

II

TEORI

YANG

MELANDASI

DAN

PERANGKAT

YANG

DIGUNAKAN 2.1 Teori Yang Digunakan, Konsep Dan Langkah-Langkahnya............... 4 2.2 Intrumen Yang Di Gunakan................................................................. 5 2.3 RPBK Yang Digunakan Serta Perangkat Media Yang Menyertainya.. 7

BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN 3.1 Hasil ..................................................................................................... 23 3.2 Kelebihan dan Kelemahan Permberian Layanan.................................. 28 BAB IV PENUTUP 4.1 Simpulan................................................................................................ 29 4.2 Saran...................................................................................................... 29

LAMPIRAN-LAMPIRAN

iii

You might also like