You are on page 1of 2

Cara menghilangkan tanda panah shorcut icon di windows 7/vista

Cara 1 Untuk menghilangkan tanda panah pada shorcut icon di windows 7/ vista, bisa dilakukan dengan menggunakan sebuah software gratis (freeware), tanpa perlu melakukan pengubahan pada registry windows 7/ vista. Untuk menghilangkan tanda panah shorcut di windows vista lakukan prosedur berikut:
1. Download FxVisor (ukurannya sekitar 1,6 MB), Di situs resminya sekarang tidak

aktif http://www.frameworkx.com/, hanya berisi iklan dari domain parking sedo.


2. Setelah terdownload, doubel klik file fxvisor.msi, maka secara otomatis akan teinstall

di komputer.
3. Double klik shorcut. 4. Akan terbuka aplikasi Vista Shortcut Manager Pilih no arrow Klik Apply. 5. Klik Yes untuk melakukan log off. 6. Login kembali ke windows vista.

7. Perhatikan gambar di bawah ini. http://www.jurigjarian.com/2010/05/cara-menghilangkan-tanda-panah-shorcut.html Cara 2 Seperti yang kita ketahui bersama pada tampilan default Desktop pada windows pasti kita melihat bahwa setiap icon - icon yang berada pada tampilan desktop semua adalah shortcut yang akan memudahkan kita menuju suatu aplikasi atau software tertentu yang sudah kita tentukan. apabila kita mencermati Shortcut yang ada pada desktop atau icon - icon yang tampil pada desktop kita melihat ada tanda anak panah dibawah kiri pada setiap icon gambar dari masing - masing shortcut tersebut, apabila menurut sahabat tanda anak panah tersebut mengganggu penampilan pada desktop Sahabat maka hilangkanlah tanda anak panah tersebut. bagaimana menghilangkannya..? Mari kita coba, ikutin langkah - langkah berikut : 1. klik Star ( sudut kiri bawah), 2. klik All Programs, 3. klik tuneUp Utilities, 4. klik All Functions,

Tgk Muhammad Ibrahim, STh.i (Ash-Shigly)

5. berikutnya klik tuneUp styler 6. Selanjutnya klik Appearance of icons, 7. Hilangkan Tanda Centrang, Klik apply. Setelah komputer restar maka tanda panah yang ada di shortcut akan hilang.

Tgk Muhammad Ibrahim, STh.i (Ash-Shigly)

You might also like